Menulis pertama kali di orapada dimulai tangga 3 Juni 2020. Fokus penulisannya seputar informasi dunia otomotif. Khususnya Mobil, Motor dan life plus. Termasuk tips dan kiat aplikasi berkendara dalam kehidupan sehari-hari.
Interior mobil sangat berpengaruh terhadap kenyamanan. Bahkan beberapa pemilik mobil rela melakukan modifikasi untuk interior mobil mereka agar semakin menarik. ...
Kebanyakan orang mungkin menggunakan jokmobil berbahan kain untuk mobil mereka. Banyak alasan kenapa pemilik lebih memilih menggunakan jok berbahan kain. ...
Memperbaikan masalah jam tangan kemasukan air ternyata tidak serumit pikiran kita. Jika mau berusaha mengatasi jam berembun ternyata bisa dilakukan sendiri.